Perbedaan Status Sudah diundang, Aktif dan Tidak Aktif
Status
Deskripsi
Sudah diundang
Email aktivasi sudah dikirim ke pengguna.
Aktif
Pengguna telah melakukan aktivasi password dan dapat login ke sistem.
Tidak Aktif
Administrator atau Superadministrator telah menonaktifkan akun pengguna melalui penghapusan.
Last updated